mengaut kabut dieng #1 : menuju negeri di awan
Kau mainkan untukku Sebuah lagu tentang neg’ri di awan Di mana kedamaian menjadi istanahnya Dan kini tengah kau bawa Aku menuju kesana Negeri di Awan : Katon Bagaskara Perlahan, matahari mulai menampakkan cahayanya dari lembayung keunguan, hingga jingga kemerahan. Menggandeng si gadis kecil di pendakian pertamanya, kuletakkan kamera, ingin melihat keindahan negeri di awan ini… Read More mengaut kabut dieng #1 : menuju negeri di awan