filosofi kopi : review film dari bukan penggemar kopi
Peminum kopi itu pemikir, peminum teh itu romantis. Kata-kata itu pernah kusampaikan pada seorang teman bertahun-tahun yang lalu, dalam satu perdebatan minuman pagi, kemudian dikutip dalam novel yang ditulisnya. Buatku yang tidak kuat minum kopi, kalimat itu untuk menjustifikasikan diriku yang romantis. Padahal sesungguhnya, suka membaca buku puisi ditemani segelas teh sambil memandang hujan itu… Read More filosofi kopi : review film dari bukan penggemar kopi