itinerary : flores flow

Jika mendadak punya tiket promo ke Denpasar dengan selang waktu pulang pergi 9 hari, maka Overland Flores, melintas jalur darat bisa diperhitungkan. Rencanakan berangkat Sabtu pagi dan pulang Minggu di pekan selanjutnya. Alam Flores yang berubah-ubah dari hijau, ke tandus, dan hijau basah, di tengah sinar matahari yang berlimpah, memberikan pengalaman harian yang senantiasa berubah,… Read More itinerary : flores flow

flores flow #3 : debu lintas trans ende – bajawa

This is a roadside attraction,’ said Wednesday. ‘One of the finest. Which means it is a place of power.’ ― Neil Gaiman, American Gods Kadang-kadang keberuntungan itu memang begitu saja datangnya. Tiba-tiba saja aku ditawari supir yang kendaraannya kosong seusai mengantar tamu ke Maumere dan akan kembali lagi ke Labuan Bajo. Dengan harga lumayan miring,… Read More flores flow #3 : debu lintas trans ende – bajawa